Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Bermuda Remastered FF, Cek Fitur Barunya Disini

Bermuda Remastered FF -- Garena sedang melakukan pembaruan terhadap map bermuda yang sekarang akan berganti nama menjadi Bermuda Remastered. Update peta 2.0 ini akan memberikan tampilan sekaligus fitur baru pada map Bermuda. Sehingga dalam waktu dekat, Garena akan mengganti map Bermuda Lama dengan map Bermuda Baru. Baca Juga: Time Tunnel Free Fire.

Bermuda Remastered FF

Inilah yang sebagian besar survivors kenal dengan istilah Bermuda Remastered. Padahal aslinya hanya pembaruan pada peta Bermuda lama menjadi Bermuda Baru. Cuma dari informasi yang beredar memang Bermuda Remastered ini akan menghadirkan banyak hal baru. Nah disinilah kita akan bahas tentang hal itu semuanya.

Langsung saja kalau begitu, jika Anda mau mengecek apa saja yang diusung oleh Map Bermuda Remastered ini maka cek di bawah ini. Kami akan singgung dengan jelas semua fitur baru dalam map ini.

Bermuda Remastered FF, Apa itu?

Kita awali dulu dengan pemahaman tentang apa itu Bermuda Remastered. Tujuan kami agar Anda tidak kebingungan dengan istilah ini nantinya ketika kami akan bahas lebih lanjut. Sehingga, Bermuda Remastered adalah usaha Garena dalam melakukan revamp / rework Map Bermuda dari segi tampilan, nama lokasi, bangunan dan lain sebagainya.

Jadi yang dimaksud dengan Bermuda Remastered artinya adalah rework map Bermuda menjadi yang lebih baru dengan puluhan fitur baru lainnya. Padahal jika diingat-ingat, Map Bermuda baru rilis pada 29 Juli 2020 yang lalu namun sudah harus mendapatkan pembaruan. Baca Juga: Kode Redeem FF 11 Agustus 2020.

Jadi Anda harus sabar ketika map Bermuda ini nanti akan diperbaiki. Yang jelas, map tidak akan bisa dibuka sampai update selesai. Kira kira begitu gambaran tentang bermuda remastered.

Hal Baru Setelah Bermuda Remastered Free Fire

Berikut ini merupakan sesuatu yang baru setelah Bermuda Remastered.
  • Secara visual, tampilan Map Bermuda akan revamp.
  • Cuaca akan sedikit lebih terang sehingga nampak lebih HD.
  • Bangunan akan mendapatkan tambahan lebih variasi.
  • Adanya bunga Sakura dan ornamen khas Jepang.
  • Munculnya pohon kelapa.
Jadi itulah apa saja yang baru setelah update Bermuda Remastered Free Fire. Semoga saja Anda tidak ketinggalan update ini. Anda akan butuh kira kira 60 MB saja untuk download pembaruan Bermuda Remastered.

Akhir Kata

Sekian informasi Area Tekno tentang Bermuda Remasterd. Semoga saja ini dapat menjadi pandangan yang luas tentang rework map Bermuda FF. Baca Juga: Case Simulator FF.