Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

_ Dibaca Apa di Instagram? Mari Kita Cari Tahu

_ Dibaca Apa di Instagram -- Ternyata di Instagram tidak semua penggunanya tahu arti istilah mengenai ikon ikon yang sering digunakan. Baik itu saat membuat story, postingan, kirim DM atau berkomentar. Salah satu yang membuat banyak penggunanya tidak tahu cara bacanya yaitu ikon tanda _. Kalau di Instagram itu dibaca apa ya? Baca Juga: Cara Mengaktifkan Mode Diam di Instagram.

_ Dibaca Apa di Instagram

Tidak jarang penggunaan ikon di Instagram itu beragam sekali. Ada yang sering menggunakan tanda @ atau #. Namun kalau penggunaan tanda _ ini jarang sekali ditemukan di Instagram. Sehingga tidak kaget jika ada yang tidak tahu itu dibaca apa di ig.

Langsung saja agar Anda tidak bingung. Mari kita pelajari dengan seksama semua hal ini. Pastikan Anda menyiapkan kopi atau semacamnya dalam membaca artikel kami. Siapa tahu betah ada disini sehingga bisa mendapatkan kabar terbaru dari dunia teknologi.

_ Dibaca Apa di Instagram? Ternyata Ini

Bagaimana cara baca tanda _ di Instagram? Tentunya ini penting bagi sebagian orang. Makanya kami akan bantu untuk membacanya untuk Anda yang bingung. Bagi yang tidak bingung maka Anda boleh skip artikel kami namun bila butuh hal lain maka bisa baca baca dahulu.

_ dibaca underscore dalam bahasa Inggris. Kalau dalam bahasa Indonesia artinya adalah garis bawah. Ya akhirnya kalaupun ini diterapkan di Instagram akan sama saja maknanya. Apakah sekarang Anda sudah bisa membacanya?

Kami harap Anda sudah berhasil membacanya. Namun jika takut salah pengucapannya maka Anda bisa gunakan Google dengan mengetik how to pronounce underscore. Nanti Google akan memberikan sebuah hasil pencarian. Lalu Anda klik ikon wajah orang berbicara. Maka kata tersebut akan diucapkan dengan benar.

Akhir Kata

Apakah Anda sudah bisa? Kami sangat berterimakasih kepada Anda yang sudah mampir. Sudah membantu meramaikan artikel kami kembali. Jangan lupa share pada teman teman pengguna Instagram lain. Siapa tahu hal ini berguna. Baca Juga: Cara Ngetag Orang di Ig.